Pages

Isnin, 16 Disember 2013

Breeding plan 2014

Salam to all,
Posting kali ini just for sharing plan breeding untuk 2014..
Plan untuk line Ara, BSK bercadang mengandingkan Terrarossa Junior (Serama Utara jangan marah yer...hehe) dengan induk Ara Sami..Harap-harap gandingan ini mampu menghasilkan anak-anak yang hebat dan mantap..insyaallah.

Terrarossa Junior digandingkan Dengan Ara Sami


Gambar Ara Sami semasa dara berasal dari reban Abang Rosli Tebu
Hasil dari Pembaka Terrarossa Junior sebelum ini agak memuaskan hati BSK..
Diantara gambar-gambar anak-anaknya dengan induk yang berlainan.

Adik dan Abang satu bapak lain induk



Projek kedua BSK kali ini menghasilkan produk kuning Diraja.Kali ini gandingan mantap dari Submarin ekor kelabu (Hj Om Penaga) dengan induk sumarin selam gegar (Usop Guar)...bagi menggegarkan dunia serama...haha....Cukup susah nak bagi depa ni posing bersama, Masa jantan dok bergaya yang betina dok patuk meja..huhu..hat ni ja yang sempat snap..hentam ja lah..haha..


Submarin ekor kelabu (Hj Om Penaga) dengan induk submarin selam gegar (Usop Guar)

Ok itu sajalah coretan kali ini..adios..wassalam....

p/s: pakai kamera henset cabok saja..sakit mata anda tanggung sendiri..


Rabu, 11 Disember 2013

Promosi Baja Haiwan


BAJA HAIWAN
Salam to all,
Apa Kabar warga serama, disini SK ingin berkongsi satu produk yang berkesan untuk ayam serama kita.
malas SK nak ulas panjang2..hehe..
Cuba sendiri baru tahu hasilnya...
Produk kesihatan untuk semua jenis haiwan peliharaan anda. Dirumus daripada bahan-bahan organik dan semulajadi. Tiada kesan sampingan. DI JAMIN BERKESAN.Satu botol dengan isian saiz 500ml

Faedah:
~ Mempercepatkan pertumbuhan haiwan
~ Melancarkan sistem penghadaman & pembesaran haiwan
~ Menguatkan antibodi & cegah penyakit seperti hawar ayam,kurap dan lain-lain
~ Nyahbau najis & kurangkan lalat
~ Mesra alam, 100% organik & semulajadi.


Kaedah:
~ Bancuh dengan air TANPA klorin(diberi minum & disembur kepada haiwan)
~ TIDAK SESUAI untuk haiwan bunting & anak yang masih menyusu
Cara penyimpanan BAJA HAIWAN :
-Simpan ditempat gelap
-suhu sejuk seperti peti ais

jangan terdedahkan pada pancaran matahari,elakkan menggunakan air klorin
Terdapat dalam dua kuantiti[1 liter & 500ml]

Sukatan:

2 tutup botol baja + 1.5L air tanpa klorin (air tapisan,air tadahan hujan,air yang sudah dimasak,dan lain-lain air semulajadi).

PERINGATAN: Jangan guna air paip,jangan goncang botol & jangan biarkan botol baja terdedah pada panas matahari dan suhu tinggi.

Harga Jualan:

500ml    -  RM20 + RM5 (pos)
 

Selasa, 3 Disember 2013

Tranfomasi anak Serama

Salam,
Tranfomasi anak serama, dulu dan kini..Dalam usaha breding memang satu yang menujakan apabila dapat melihat perkembangan hasil breeding dari masa ke semas..Anak ini hasil cross breed Pembaka sami dengan induk Submarin,nampak nya banyak mengikut perangai "jahat" ibunya. Calon simpanan pembaka masa hadapan, Maaf gambar kurang memuaskan, pakai kamera h/p jer..haha..Adios..

Ganbar semasa anak a

Remaja lagi, nak masuk muda dah..

Pembaka Reban Untuk Projek Upgrading Cutting..

         Sedikit update reban terkini sekadar untuk menceritakan perkembangan terbaru reban..
Alhamdullillah anak2 SG reban telah pun menetas 5ekor dari 2 induk.. Kena tunggu tengok bagaimana nanti hasilnya..

 
Gambar Pembaka Reban sewaktu anak a (Gmbr ihsan dari Serama AnakJohor)




Pembaka SG reban digandingkan Induk SG Ekor Hitam dan Ekor Kelabu

Anak-anak nampak macam cantik jer,macam comel jer,,hehe,,

Ahad, 13 Oktober 2013

Pemuliaan Ternak

(Satu atikel menarik untuk SK jumpa dalam internet untuk di kongsi dengan Peminat2 Serama, mungkin dapat memberi manfaat kepada breeder serama)

      Pemuliaan Ternak Artikel ini ditulis oleh Steven van Breemen, sesuai dgn pengalamannya beternak merpati pos di Eropa sana. Dituangkan dalam buku berjudul Mini Course The Art of Breeding. Meskipun hewan yg digunakan adalah merpati, tapi saya rasa bisa diterapkan pada Ayam. Mengingat kedua spesies ini banyak memiliki kesamaan. Berikut ringkasannya : Steven Van Breemen mengembangkan sebuah metode ternak yang disebut : "population genetics". Tujuan metode ini adalah membangun suatu populasi yang ada dalam kandang dengan ciri-ciri genetika yang kurang lebih sama (homogen). Misalnya, kalau kita punya 50 ayam di kandang, maka semuanya mempunyai ciri kualitas karakter yang relatif sama (tentu tidak 100 % sama, tapi kalaupun berbeda tidak terlalu jauh). Dari kesamaan karakter ini, kita akan mampu memunculkan hasil ternak yang selalu stabil mutunya. Artinya, kita bisa mendapatkan stok super breeder unggulan yang pada akhirnya mampu memunculkan super fight. Metode ini merupakan pengembangan dari teori Gregory Mendel yg dimodifikasi. Aplikasinya dengan menggunakan prinsip Cross Breed, Inbreed dan Line breed secara sistematis dan tercatat dgn detail. Menurut Mr. Steven, bila kita sukses mengembangkan metode ini, maka kita akan ongkang2 kaki bisa menikmati hasilnya selama 20 tahun lebih…!! Teori population genetics hanya cocok diterapkan oleh breeder yang serius, konsisten dan mempunyai visi jauh ke depan. Jadi harus diawali dengan suatu angan-angan tentang kualitas ayam yg nantinya ingin kita hasilkan. Berikut penerapannya di lapangan :
 Tahapan ternak berdasar teori ini : 1. Cross breed I -----> 2. inbreed -----> 3. line breed -----> 4. cross breed II
 1. Cross breed I Sebelum mulai ternak, kita harus berkhayal dulu. Berkhayal tentang seperti apa typical karakter ayam terbaik yang kita idam2kan. Bukan sekedar ikut2an hanya melihat ayam juara yang ada. Ayam juara belum tentu sempurna. Maka khayalan kita harus jauh lebih bagus dari sekedar juara. Agak idealis kelihatannya, tapi inilah cita cita yang harus dicapai, bagaimanapun sulitnya. Untuk cross breed I, carilah pasangan indukan sesuai dgn kriteria khayalan kita tsb. Memakai ayam juara lebih dianjurkan. Tapi jangan asal comot!!!. Ayam juara banyak ragam typikal kerjanya. Misalkan ingin punya ayam dgn pukul keras, maka carilah ayam juara yg tipikal kerjanya pukul keras. Kemudian cari juga pasangan betinanya yg keturunan ayam pukul keras. Hasil dari cross breed 1 ini diharapkan muncul ayam2 dgn karakter pukul keras secara merata pada anakannya. Cross breed 1 ini dianggap tahap yg paling penting utk pondasi tahapan breeding berikutnya. Hasil anakan 75% harus rata karakternya. Ini untuk menghindari resiko besar pada tahapan breeding selanjutnya (inbreed), dan menghindari set back yg bisa membuang waktu percuma.

 2. Inbreed : Tujuan inbreed adlh mencetak breeder (parental stock) yg menyatukan sifat2 positif yg dimiliki agar lebih kuat daya turun ke anaknya (dominan). Hasil inilah yg disebut 'investasi', modal dasar dan aset ternakan kita yg sangat berharga. Anakan hasil inbreed, biasanya tidak memiliki ‘vitalitas’. Yaitu rentan terhadap penyakit, dan fisik/staminanya loyo. Ini tidak menjadi masalah, karena tujuan utamanya adalah untuk parental stock, bukan untuk dijadikan fighter. Sukur2 kalo ternyata hasilnya bisa jadi petarung. Pada akhirnya, kurangnya vitalitas ini dapat diperbaiki melalui tahapan berikutnya.
 3. Line breed : Setelah dapat 'modal' dari inbreed, diperkuat lagi dgn line breed. Bila dipasangkan (misalnya) dgn paman yg punya pukul keras, hasilnya sudah bisa dipastikan : ayam dgn karakter pukul sempurna yg sangat dominan. Mungkin inilah yg dimaksud oleh Steven sebagai 'super breed'. Yaitu ayam yg memiliki daya turun breeding yg kuat thdp anak2nya.
 4. Cross breed 2 : Super breed ini boleh dicoba utk disilang dgn ayam dari trah lain (cross breed ke 2). Tujuannya utk menambah daya vitalitas dan menyempurnakan karakter. Kalau di cross dgn ayam lain yg pukul keras, hasilnya pasti ayam dgn pukulan sempurna. Kalau di cross dgn ayam yg sifatnya agak berbeda, -teknik bagus misalnya- maka pukul kerasnya tidak akan hilang. Justru kita berharap ayam dgn tipikal pukul keras dan teknik bagus. Inilah yang dimaksud Mr. Steven sebagai ‘Super fighter’. Beberapa prinsip yg harus dipahami :
 1. Tujuan utama teori population genetics adalah untuk melestarikan karakter/sifat-sifat unggul dari indukan (untuk mudahnya kita pake saja istilah "geno-type") , bukan mempertahankan ciri-ciri fisik (feno-type). Dgn kata lain, tujuan teori ini adlh menciptakan ‘super ‘breeder’.
 2. Inbreeding pada prinsipnya adalah upaya menggabungkan sifat-sifat/ karakter 2 individu yang berbeda, baik karakter yang positif maupun negatif. (Ingat, tidak ada ayam yg sempurna). Oleh karenanya rumus inbreeding adalah "the best vs the best". Mr. Breemen memakai istilah super breeder vs super breeder. Yang kedua, super breeder harus mempunyai karakteristik yg dapat mendukung "khayalan" kualitas ayam yg ingin dihasilkan dari ternak kita. Misalnya kalau kita menghayalkan bahwa hasil ternakan kita harus teknik bagus, maka cari indukan yg teknik bagus. Kalau sekarang belum memiliki atau belum mampu memiliki indukan yg "ideal", menurut saya tidak perlu khawatir karena kualitas indukan dapat diperbaiki melalui cross-breeding. Mungkin ada yg bertanya, kalau kita sudah punya "super breeder" kenapa tidak itu saja diternak dan nggak perlu repot-repot pake teori population genetics?? jawab : Kalau tujuan kita ternak hanya jangka pendek memang teori population genetics tidak perlu, tapi seperti dijelaskan sebelumnya, tujuan kita adalah jangka panjang. Perlu diingat bahwa super breeder yg kita punya suatu saat akan mati, mandul, atau sakit. Kalau ini terjadi maka kita kehilangan modal. Itu sebabnya banyak peternak besar yg gagal mempertahankan standard kualitasnya dan terus menurun. Dan banyak ayam2 juara yg terputus generasinya.
 3. Cross-breeding yg pertama adalah pada saat awal memulai ternak dimana indukan berasal dari dua darah (strain) yg berbeda sedangkan cross-breeding yg kedua dilakukan dengan dua tujuan, yaitu apabila kita ingin memproduksi petarung dan untuk memperbaiki kualitas darah yg sudah ada (menambahkan elemen baru atau "additive characteristics" yg sudah ada).
 4. Aplikasi teori population genetics menuntut adanya sistem seleksi yg ekstra ketat. Beberapa waktu yg lalu ada pendapat yg mengatakan untuk bisa memakai sistem inbreeding, maka kita harus menjadi ahli "membunuh". Istilah ini sebenarnya hanya untuk memberikan tekanan bahwa anakan yg akan melanjutkan generasi indukan harus diseleksi secara ketat. Pilihlah anak betina yg mirip bapaknya dan anak jantan yg mirip ibunya. Yang perlu dipahami, pengertian "mirip" disini bukan mirip secara fisik, tapi yg lebih penting adalah karakternya (tetapi kalau secara fisik juga mirip ya tidak apa-apa). Di sini lagi-lagi diperlukan "feeling" dan keahlian dalam melakukan seleksi. Agar kita bisa melakukan seleksi, misalnya untuk mengambil 1 pasang pada setiap generasi kita tetaskan 3 X, lalu dari situ dilakukan seleksi untuk menentukan 1 pasang yg akan melanjutkan karakter moyangnya (ancestors). Semakin banyak pilihan yg akan diseleksi, akan semakin bagus.
 5. Hasil inbreeding selalu ditandai dengan ciri-ciri kehilangan vitalitas (ayam hasil inbreeding menunjukkan gejala penurunan vitalitas). Prof. Anker bahkan menegaskan bahwa semakin besar hilangnya vitalitas pada ayam hasil in-breeding berarti effek dari inbreeding itu lebih bagus ( confused confused ). Ayam hasil inbreeding tidak cocok untuk tarung, tapi hanya cocok untuk menjadi indukan (orang eropa biasanya beli burung bukan untuk dimainkan tapi untuk breeding). Turunanya nanti yang dimainkan. Vitalitas yang hilang itu akan didapatkan kembali apabila hasil inbreeding di-cross dengan ayam lain. Inbreeding dimaksudkan untuk membangun sifat-sifat yang akan selalu diturunkan kepada turunannya (offspring), sedangkan cross-breeding untuk menambah sifat-sifat/ karakter yang sudah ada seperti menambah vitalitas, karakter dan kekuatan. Dengan in-breeding kita bisa memperbaiki kualitas yang jelek. In-breeding adalah pengurangan variasi atau keragaman. Semakin banyak/sering suatu darah tertentu (strain) dilakukan in-breed maka turunannya akan mirip satu sama lain. Menjodohkan bapak dan anaknya yg cewek atau ibu dengan anaknya yg cowok lebih efektif hasilnya dari pada menjodohkan kakak dengan adiknya (meskipun sama-sama in-breeding tapi sepertinya dampaknya berbeda).
 semoga bermanfaat salam
Sumber PAPAJI FORUMATION.COM

Rabu, 2 Oktober 2013

Perkembangan Terbaru Reban..

Salam Serama,
 Lama sungguh SK tak update blog. Bukan apa pc dirumah dah kena virus..dah berkali-kali format...tak ok-ok.. Itulah sebab blog dah bersawang... Baru tukar CPU baru Yess!!!. Bolehlah berblog semula..haha.. Perkembangan terbaru usaha breeding tetap berjalan.. Reban pun dah mula sesak...Diperingkat tapisan pertama sedang berjalan..Coretan ini sekadar berkongsi cerita sahaja..

Dara pujaan sebagai calon induk reban

Pembaka Baru reban untuk process upgrading cutting..
Disini ada jugak Ayam serama untuk dilepaskan..biasala reban sesak.. Rasa sayang jugak, tapi apa boleh buat. Amat sesuai kepaada yang baru bejinak-jinak dalam hobi ini..Sk pun nak lepas murah2 jer..


Pembaka RM150.00

Anak B ada potensi, eksosori tip-top, Rocky bloodline RM150.00

Ayam nak masuk muda RM 150.00 
Ada jugak yg lain direban, boleh datang tengok yang mana berkenan dihati,
Adios..

Sabtu, 13 April 2013

Game Di Kedah (Menara Alor Setar) Tunda ke 18/5/2013

Game Di Kedah Tunda ke Tarikh Baru!


Pertandingan ayam serama yang bakal berlansung di menara Alor Setar terpaksa ditunda ke tarikh baru iaitu 18.5.2013. sila hebahkan kepada semua geng serama kita, SU mewakili ahli jawatan kuasa pertandingan ayam serama kedah ingin memohon maaf atas sebab2 tertentu..hanya tarikh yang ditunda, semua acara, hadiah, tempat dan lain2 adalah seperti dalam flyers.. p/s: jom kita mengundi dahulu, hehehe. 
Sumber Blog Serama Utara